Cerita Dibalik Lagu Sakurazuki, Sakurazaka46
Sekilas judul Sakurazuki yang maknanya "Bulan Sakura" bikin kita mikir bulan yang dimaksud itu bulan yang di langit. Namun maksud bulan disini adalah...
SAKURAZAKA46
9/17/20241 min read
Sekilas judul Sakurazuki yang maknanya "Bulan Sakura" bikin kita mikir bulan yang dimaksud itu bulan yang di langit. Namun maksud bulan disini adalah bulan seperti Januari Februari dst.
"Bulan Sakura" di lagu ini bermakna "Bulan Maret" yaitu Bulan saat bunga Sakura mekar di Jepang. Dan di bulan inilah upacara kelulusan sekolah di Jepang dilaksanakan
Lagu ini bercerita tentang seorang cowok yang bakal berpisah dengan cewek yang disukainya karena setelah lulus sekolah si cewek mau pindah ke Tokyo
Perasaan suka di lagu ini digambarkan sebagai bunga sakura yang mekar. Dimana bunga sakura itu hanya mekar dalam waktu yang sangat singkat lalu akhirnya layu dan jatuh ketika musim berganti
Lagu ini memiliki 3 setting waktu, saat hari hari mendekati upacara kelulusan, momen perpisahan si cowok dan cewek, dan terakhir saat si cowok mengingat kembali masa masa saat dia jatuh cinta dengan si cewek.
OSHITORE
Member of ADA Group
Explore our exclusive J-Pop idol merchandise today!
contact us
Connect
+62 851-7111-8218
© 2024. All rights reserved.